Pembagian Organisme yang Hidup di Perairan
Berdasarkan kebiasaan hidup dalam air, organisme air dibedakan atas lima macam berikut.
a. Plankton :organisme yang bergerak pasif mengikuti arus air.
b. Nekton :organisme yang bergerak aktif berenang.
c. Neuston :organisme yang beristirahat mengapung di permukaan.
d. Bentos :organisme yang bergerak merayap atau melekat di dasar.
e. Perifiton :organisme yang melekat pada batang, akar, dan daun/ permukaan benda lain.
0 comments:
Post a Comment